Motor Terlindas Transjakata di Kawasan Jalan Gunung Sahari - BERITA HARIANJAKARTA TERKINI

BERITA TERPERCAYA MASA KINI

Sunday, June 18, 2017

Motor Terlindas Transjakata di Kawasan Jalan Gunung Sahari

Agen Poker Domino Ceme dan Capsa Susun Nomor Satu di Indonesia AGENPOKER.BIZ


PERISTIWA TERKINI Kecelakaan lalu lintas terjadi di jalur khusus bus Transjakarta. Sepeda motor bebek jenis bebek berwarna hitam terlibat kecelakaan dengan bus Transjakarta di Jalan Gunung Sahari, Jakarta.

Hal itu diketahui berdasarkan informasi yang dilansir Traffic Management Center (TMC) Polda Metro Jaya, Minggu 18 Juni 2017 sekitar pukul 23.01 WIB.

"Kecelakaan busway dan pemotor di depan Armabar Jalan Gunung Sahari," cuit akun @TMCPoldaMetro.

Belum diketahaui adanya penyebab kecelakaan itu. Namun, berdasarkan gambar yang diupload pemilik akun @tjoe_harry, sepeda motor tampat terlindas oleh bus Transjakarta berwarna biru. "Masih penanganan Polri." tulisny.